
Badan Perpustakaan Arsip dan Dokumentasi Provinsi Riau atau yang lebih dikenal dengan Perpustakaan Soeman Hs kini menjadi tujuan wisata baru di Riau yang berbasis edukasi.
Hal ini diungkapkan Sekretaris Perpustakaan Soeman HS, Drs Yusri Bey saat bertemu Riau Pos di sela- sela acara sosialisasi Pemilu di Gedung A Perpustakaan Kamis (2/4). Yusri menyatakan hal ini terlihat dari peningkatan kunjungan maupun penambahan jumlah anggota pustaka tetap.
Hal ini diungkapkan Sekretaris Perpustakaan Soeman HS, Drs Yusri Bey saat bertemu Riau Pos di sela- sela acara sosialisasi Pemilu di Gedung A Perpustakaan Kamis (2/4). Yusri menyatakan hal ini terlihat dari peningkatan kunjungan maupun penambahan jumlah anggota pustaka tetap.
0 komentar:
Posting Komentar